Ruby adalah seorang pria yang cukup tampan tapi termasuk manusia yang menyimpan banyak cerita dan realita hidup, keluarga, pendidikan , Hingga Cinta,........... semua ceritanya di lebur menjadi sebuah lirik dan di balut dengan alunan yang membuat musik ruby terlihat begitu jujur dan apa adanya, manis sehinga terasa tanpa batasan,
Sebuah band yang terbentuk di sebuah desa kecil di wilayah Tangerang, banten tepatnya desa Binong ini terbentuk di awal bulan Ramadhan 1426 H tahun 2005 yang lalu, awalnya hanya sebuah side project dari beberapa teman yang juga sempat tergabung dalam band Indie jakarta diantaranya Adicumi , Liswan , serta Dicka yang ingin membawakan sebuah karya yang tependam, Dengan itu untuk menambah warna musik ini turut hadirlah yoris (sahabat dicka) kedalam project tersebut. Maka terbentuklah sebuah band dengan formasi awal Adicumi ( Vocal ), Yoris ( Keyboard + guitar ), Dicka ( bass ), Liswan ( ( guitar ), karena kekosongan di drummer maka di ajak begabunglah Jerry yang juga salah satu personil band melodic Worstmeaning. Setelah beberapa lama, jerry pun harus hengkang karena konsentrasinya terhadap worstmeaning. Maka posisi drummer digantikan liswan, dan posisi guitar dikendalikan oleh Dicka dan ada penambahan personil baru yaitu Indra untuk mengisi posisi bass, tapi tak bertahan lama liswan pun hengkang, serta ada beberapa pergantian posisi yaitu Adicumi sebagai Vocal + Keyboard. Dan pada akhirnya pada tanggal 16 maret 2006 ditetapkanlah nama band ini " Ruby and the long story " karena setiap lirik lagu bercerita tentang kehidupan orang yang bernama ruby, serta tanggal itu pula ditetapkan band itu sebagai band tetap, karena kosongnya posisi drummer kami menggunakan auditional player yaitu Sendy ( Pulpencil ) untuk mengisi posisi drummer, Namun pada akhirnya sendy dapat digantikan dengan personil tetap setelah beberapa lama mengunakan auditional player di posisi drummer, di posisi drumer sekarang kini di kendalikan oleh Yudi, Dan di tengah perjalanan ruby mengalami penambahan personil seorang wanita yang bernama Nunie, berawal dicka yang sangat tertarik dengan warna suara nunie yang sering main di cafe-cafe, setelah di rekomendasikan...akhirnya personil yang lain setuju setelah nge jam bareng dengan nunie,Contac Person : Adicumi : 0818 - 482204Ruby And The Long Story:
cerita: [email protected]
Vote for "Ruby and the long story" at INDOSTARS.COM