DEATH HARMONIC terbentuk pada bulan juli 2002 dengan line up :
(baeev - gitar),(totok - bass),(teguh - vocal),
dan (obhen - drum) yang mengusung konsep,DEATH METAL.
pada awal tahun 2003 totok mengundurkan diri dari band di karna kan alasan pribadi..
dan posisi nya di ganti kan oleh wahyu(EX bass RAIB/R.I.P)
namun bergabung nya wahyu,tidak bisa bertahan lama karna wahyu juga harus hengkang dari band tanpa alasa yang jelas.
dengan line up (baeev - gitar),(teguh - vocal),dan (obhen - drum)
kami terus mengikuti berbagai event/gigs yang ada di pontianak dan singkawang.
setelah sekitar 1 tahun tanpa ada player bass.
akhirnya pada bulan januari 2004,masuklah ruber untuk mengisi kekosongan pada posisi bas.
namu bergabungnya ruber juga tidak bisa bertahan lama karna pada tahun 2005 ruber juga keluar dari band,
karna ingin lebih fokus kepada band nya yang sekarang(golgotha).
pada bulan mei 2005 merupakan saat yang berat untuk DEATH HARMONIC,
karna kami harus rela di tinggalkan drumer kami(obhen)
yang harus pulang ke kampung halaman di ketapang karna masa study nya telah selesai...
setelah beberapa bulan vakum,kami sepakat untuk menyunting eyi(AMOTH) sebagai drumer DEATH HARMONIC,dan formasi menjadi
(baeev - gitar),(teguh - vocal),(eyi - drum).
dan beberapa bulan kemudian kami mendapat kan suntikan darah segar dengan bergabung nya mulis(EX bass Ancient Queen/R.I.P).
dan sekarang dengan line up:(teguh - vocal),(baeev - gitar),(mulis - bass),dan (eyigore - drum).
dan DEATH HARMONIC telah memiliki 2 buah lagu yang bertitle :
DEMOKRASI BIRAHI dan KILLED BY MY RAGE yang terinfluence oleh band luar dan dalam negeri....
DISKOGRAPHY- GET UP STAND UP(PONTIANAK)- FREEDOM SPLIT (PONTIANAK)
Myspace Layouts - Myspace Editor - Image Hosting
Create your own visitor map