Doomsday terbentuk pada tanggal 27 November 2005. pada waktu itu band ini masih bernamakan “Jessica and The saucage of Bastard†dan masih beranggotakan 5 orang. Yaitu oky (vocal), encuz (guitar), upi (guitar), rendy (bass) dan gery (drum). keluarnya oky berdampak pada nama band dan akhirnya pada tanggal 08 Januari 2006 kita sepakat mengganti nama band menjadi “DOOMSDAY†nama ini diambil karna kita terinspirasi oleh cerita komik superman yaitu musuh beratnya superman atau bisa dikatakan yang membunuh superman adalah DOOMSDAY. doomsday beraliran pop punk dan seiring waktu berjalan ryan masuk sebagai vocalis tetapi itu hanya berselang 1 tahun dan akhirnya mengundurkan diri dari doomsday karna ryan ingin lebih fokus pada kuliahnya dan terpaksa encuz sebagai gitaris yang mengisi vocal sampai sekarang. Panggung demi panggung kami lewati walaupun hanya dengan 4 orang dan pada tanggal 27 Agustus 2006 doomsday memenangkan acara festival band di roxy square dan membawa 3 piala (band terbaik, the best drum dan the best guitar). Tidak lama kemudian gery sang drumer harus terpaksa keluar karna ketidakcocokan di dalam band maka masuklah echa sebagai pengganti gery. Masuknya echa membuat doomsday lebih fresh dalam bermusik. Tapi sayangnya echa harus menyelesaikan pendidikannya di luar kota jadi sangat susah untuk komunikasi ataupun latihan dan akhirnya echa mengundurkan diri. Tetapi itu tidak membuat kami vacum dan kekosongan di drum terpaksa untuk sementara waktu sambil mencari drummer kami memakai audittional yaitu ali dari band SCHIZO yang juga audittional dari band FLIP yang kini menjadi drummer band JAWARA. Waktu pun berjalan akhirnya kami mendapatkan drummer yaitu wandi dari band PLAYER KIDS (rip) sampai sekarang. encuz (vocal and guitar), rendy (bass), wandi (drum), upi (guitar). Dan tertariknya Allay ERROR yang berprofesi sebagai E.O dan mc akhirnya berniat untuk menjadi manager band doomsday sampai sekarang. pada tanggal 26 april 2008 DOOMSDAY launching mini album (e.p) di Jakarta Pusat tepatnya di jl. Sarina thamrin di Parkit DeJavu Cafe. kami banyak mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mambantu doomsday selama ini. TETAP SEMANGAT!!!
DUMSKI CHARACTER
FOR BOOKING AND ENQUIRIES CONTACT INFO
allay ERROR
0856 9279 7430 / 021 9167 7045